KETERSEDIAAN KETERSEDIAAN FASILITAS PADA PERUMAHAN SUBSIDI DI KOTA TASIKMALAYA

Authors

  • Karisma Sari Aprilia

DOI:

https://doi.org/10.36423/jitsi.v1i1.548

Abstract

Abstrak— Perumahan merupakan salah satu kebutuhan pokok masyarakat terutama perumahan bersubsidi maka dari itu banyak pengembang yang menawarkan perumahan, akan tetapi tidak sedikit perumahan yang tidak sesuai dengan peraturan yang pemerintah buat, salah satunya adalah permasalahan fasilitas yang belum terpenuhi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui fasilitas yang belum tersedia maka dilakukan perbandingan dengan ketentuan pemerintah dengan mendata langsung ke setiap perumahan yaitu Perumahan Baitussalam Regency, perumahan Bumi Mutiara Mandiri dan perumahan Villa Bukit Sakura, dan juga membandingkan dengan peraturan pemerintah pada SNI 03-6981-2004. Metode yang digunakan dalam penelitian ini merupakan mendata langsung ke setiap perumahan dan menggunakan SNI sebagai acuan. Hasil dari penelitian ini, pada ketersediaan fasilitas pada Perumahan Baitussalam Regency adalah fasilitas niaga, fasilitas pemerintah dan pelayanan umum. Perumahan Bumi Mutiara Mandiri fasilitas niaga, fasilitas pemerintah dan pelayanan umum, fasilitas ruang terbuka hijau, dan fasilitas peribadatan. Perumahan Villa Bukit Sakura fasiltas niaga, fasilitas pemerintah dan pelayanan umum, fasilitas ruang terbuka hijau dan fasilitas peribadatan. Untuk kesesuaian penataan tata letak fasilitas ׃ Perumahan Bumi Mutiara Mandiri yang berbeda ada pada nilai KDH yaitu 10 %, dan untu perumahan Villa Bukit Sakura yang berbeda pada KDH yaitu 12 % dari ketentuan yang seharusnya paling kecil 15%. Kata kunci — Fasilitas Perumahan Bersubsidi, KDB, KLB, dan KDH.

Author Biography

Karisma Sari Aprilia

Sarjana

References

Abduh. 2015. Cara Menghitung Skala Likert. Https://ab3duh.web.id/cara-menghitung-skala-likert/[19 Juli 2020].

Adimagistra, Bitta. 2016. Evaluasi Penyediaan Sarana dan Prasarana di Perumahan Puri Dinar Mas Semarang. Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro. Vol. 4 No. 1.

Aditianata (2014). Fenomena Tata Guna Lahan, Perumahan, dan Transportasi dalam Perkembanngan Kota-kota Besar (Kasus ׃ Kota Surabaya dan Metropolitan GKS Plus. Jurusan Teknik Planologi, Universitas Esa Unggul, Jakarta. Vol. 5, No. 1 Mei 2014.

Citra. 2019. Apa Perbedaan Rumah Subsidi dan Non Subsidi. https://citramaja.com/apa-perbedaan-antara-rumah-subsidi-dan-non-subsidi/. [15 Juli 2020].

Febriyan, Walangitan dkk. 2017. Studi Kelayakan Proyek Pembangunan Perumahan Betshaida Bitung Oleh PT. Cakrawala Indah Mandiri dengan Kriteria Investasi. Fakultas Teknik, Jurusan Sipil Universitas Sam Ratulanga Manado. Vol. 5 No. 7 September 2017 (401-410) ISSN 2337-6732.

Fifit Fitria, 2011. Identifikasi Pola Pemanfaatan Fasilitas Sosial di Lingkungan Perumahan Terencana. Jurusan Teknik Planologi, Universitas Esa Unggul. Vol. 2 Nomor 1 Mei 2011.

Harminingtayas, 2012. Analisis Faktor Pelayanan, Fasilitas, Promosi dan Lokasi Terhadap Kepuasan Penghuni Perumahan Permata Puri Ngalian Semarang. Dosen Tetap STIE Semarang, Vol. 4 No. 3.

Kusumastuti. 2015. Kajian Terhadap Kebijakan Pemerintah dalam Pemberian Subsidi di Sektor Prumahan. Fakultas Hukum, Universitas Slamet Riyadi Surakarta. Vol. 4 No. 3.

Mulyadi, M (2011). Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif serta Pemikiran Dasar menggabungkannya. Jurnal Studi Komunikasi dan Media. Vol. 15 No. 1 (Januari - Juni 2011).

Pranatawijaya, Widiarty dkk. Pengembangan Aplikasi Kuesioner Survey Berbasis Web Menggunakan Skala Likert dan Guttman. Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Palangka. Vol. 5 Nomor 2 2019.

Puspita, Suwandono (2014). Evaluasi Ketersediaan Sarana Prasarana Permukiman Di Kelurahan Bandarjo Kabupaten Semarang. Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro. Vol. 3 Nomor 4 2014.

Rastra, A.M. et al (2013). Evaluasi Penyediaan Fasilitas Umum oleh Pengembang Perumahan Berdasarkan Peraturan Penyelenggaraan Perumahan Di Kota Malanng. Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya Malang. Vol. 7, No. 1 – 2013 ISSN 1978-5658.

Rifky, T (2012). Tinjauan Yuridis Terhadap Fasilitas Sosial (FASOS) dan Fasilitas Umum (FASUM) pada Perumahan dan Kawasan Permukiman di Kota Makasar. Skripsi Fakultas Hukum. Universitas Hassanudin Makasar.

Rittesa, 2020. Cara Menghitung KDB dan KLB Bangunan. Https׃//julizar.com/id/blog/cara-menghitung-kdb-dan-klb-bangunan. [01 agustus 2020].

Sugiyono, 2011. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung׃ Alfabeta.

Suparno, Sastra M. 2006. Perencanaan dan Pengembangan Perumahan. www.digilib.itb.ac.id/files/disk/608/jbptitbpp-gdl-cryradyaju-30369-3-2008ts-2.pd. [15 November 2016].

Zakia, Iksan dkk. 2017. Studi Kelayakan Investasi Pengembang Perumahan. Fakultas Teknik, Universitas Teuku Umar. Vol. 3 No.2.

Downloads

Published

2020-10-14

How to Cite

Aprilia, K. S. (2020). KETERSEDIAAN KETERSEDIAAN FASILITAS PADA PERUMAHAN SUBSIDI DI KOTA TASIKMALAYA. JITSi : Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, 1(1), 25–31. https://doi.org/10.36423/jitsi.v1i1.548