PELATIHAN MANAJERIAL PENDIDIKAN NON FORMAL DAN PENYUSUNAN LESSON PLAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS PADA BATU KARAS SURF CLUB ENGLISH COMMUNITY

Authors

  • Etika Rachmawati Universitas Galuh
  • Desi Nurani Universitas Galuh
  • Asep Dudi Kurnia Universitas Galuh

DOI:

https://doi.org/10.36423/jec.v3i2.687

Keywords:

Batu Karas Surf Club English Community, Lesson Plan Bahasa Inggris, Pendidikan Non Formal

Abstract

Batu Karas Surf Club English Community merupakan suatu komunitas yang didirikan oleh masyarakat yang memiliki hobi berolahrga surfing. Namun, komunitas ini bukan hanya wadah untuk menyalurkan olahraga surfing saja tetapi mereka sangat memperhatikan pendidikan disana. Melalui Batu Karas Surf Club English Community ini diharapkan dapat membantu membangun pendidikan khususnya pendidikan non formal, salah satunya yaitu dengan mendirikan pusat kegiatan belajar masyarakat (PKBM) yang lebih menekankan pada pembelajaran Bahasa Inggris. Untuk membantu tenaga pendidik dalam mengelola dan menciptakan pembelajaran yang baik tersebut, penulis bermaksud melakukan pengabdian dengan memberikan pelatihan manajerial pendidikan non formal dan penyusunan lesson plan pembelajaran bahasa inggris yang bertujuan untuk (1) Memberikan seminar atau workshop mengenai pengelolaan pendidikan non formal sehingga bisa berjalan dan terkordinir dengan baik, (2) Memberikan keterampilan nyata (pengalaman praktis) dalam membuat lesson plan Bahasa Inggris sehingga mutu pembelajaran dapat meningkat.

References

Abdulhak, I. (2012). Penelitian tindakan dalam pendidikan non formal. Jakarta: PT. Raja Grafindo Pustaka.

Bukhori, S. (2018). Potensi desa Batukaras sebagai desa wisatadi kabupaten Pangandaran. Universitas Pendidikan Indonesia. Skripsi S1. http://repository.upi.edu/45180/

Cameron, L. (2001. Teaching languages to young learners. Cambridge: Cambridge University Press.

Cicek, V. (2013). Effective use of lesson plans to enhance education. International Journal of Economy, Management and Social Sciences, 2(6), 334-341. https://www.academia.edu/35321177/journal_lesson_plan?auto=download

Falah, Y. (2016) . Inovasi pendidikan non formal. Yogyakarta : Graha Cendekia

https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/pelatihan

Kuntoro, S.A. (2006). Pendidikan nonformal (pnf) bagi pengembangan sosial. Jurnal Ilmiah VISI PTK-PNF, 1(2), 14-18

Linse, C.T. (2005). Young learners. New York: MGraw Hill.

Moon, J. (2000). Children language English. UK: MacMillan Heinemann.

Mooney, C. G. (2000). Theories of childhood. St. Paul: Redleaf Press.

Mukhidin, H., E. & Kustiawan, I. (2010). Sosialisasi keselamatan kerja elektronika rumah tangga di Desa Cisaat Kecamatan Ciater Kabupaten Subang. Artikel PKM Jurusan Pendidikan Teknik Elektro, Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan UPI, Bandung.

Paul, D. (2003). Teaching English to children in Asia. Hong Kong: Pearson Education North Asia Limited.

Pinter, A. (2006). Teaching young language learners. Oxford: Oxford University Press.

Sudjana. (2001). Pendidikan nonformal: Wawasan, sejarah perkembangan falsafah & teori pendukung serta asas. Bandung: Falah Production

Sulfemi, W.B. (2018). Modul manajemen pendidikan formal. Prodi Administrasi Pendidikan STKIP Muhammadiyah Bogor.

www.radartasikmalaya.com. (2019). Batukaras favorit turis asing. 23 Agustus 2019.

www.pikiran-rakyat.com. (2019). Jumlah kunjungan wisata ke Pangandaran naik 100 persen lebih.

Wijoyo, H. & Indrawan, I. (2020). Pendidikan luar sekolah. Banyumas: Pena Persada. https://www.researchgate.net/publication/342067786

Downloads

Published

2021-12-14

How to Cite

Rachmawati, E., Nurani, D., & Kurnia, A. D. (2021). PELATIHAN MANAJERIAL PENDIDIKAN NON FORMAL DAN PENYUSUNAN LESSON PLAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS PADA BATU KARAS SURF CLUB ENGLISH COMMUNITY. Journal of Empowerment Community, 3(2), 70–75. https://doi.org/10.36423/jec.v3i2.687