Pengembangan Sistem Informasi Administrasi Petshop Berbasis Web Dengan Metode Framework for the Application System Thinking (FAST)

Authors

  • sri wahyuni STMIK Cikarang
  • Ikhsan Abdul Aziz Universitas Panca Sakti Bekasi

DOI:

https://doi.org/10.36423/index.v5i1.1011

Keywords:

Sistem Informasi, Administrasi Petshop, FAST, UML

Abstract

Terdapat banyak penelitian pengembangan sistem namun masih sedikit yang menggunakan metode FAST (Framework for the Application of System Thinking). Metode FAST merupakan merupakan metode pengembangan sistem, yang merupakan kombinasi dari beberapa metode pengembangan sistem yang banyak digunakan, disajikan dalam kerangka kerja yang fleksibel, dan dapat dikembangkan dengan metode lain. Pengembangan sistem digunakan adalah berbasis web, karena agar dapat menjawab masalah akses aplikasi yang bisa dilakukan dimanapun dan kapanpun. Metode studi yang digunakan oleh peneliti yakni dengan metode penelitian kualitatif, dikarenakan peneliti melaksanakan riset dengan melakukan observasi ataupun riset lapangan dengan melihat secara langsung proses persediaan barang yang yang berlangsug pada Love Petshop.  Dalam penelitian ini menggunakan alat penggambaran UML sedangkan aplikasi dikembangkan dengan bahsa PHP dan MySQL. Sistem informasi administrasi petshop berbasis web yang memberikan kemudahan bagi pemilik untuk melakukan penjualan dan mengontrol laporan bulanan yang dapat dilakukan dengan efisien

References

Prasetyo, E. B. (2020). Perancangan Sistem Pengelolaan Inventory dan Pelayanan Purna Jual (SIPENIPAL) Berbasis Web Menggunakan Metode FAST (Studi Kasus: PT. Anugerah Global Inti Persada). Tekinfo, 21(2), 32-39.

Afif, A., & Dewi, C. N. P. (2020). Sistem Informasi Kearsipan untuk Menunjang Pendataan Surat Internal Menggunakan Metode FAST pada Biro Kepegawaian Kementerian Pertahanan. Senamika, 1(2), 234-246.

Halim, R. N. (2020). Sistem Informasi Penjualan Pada TB Harmonis Menggunakan Metode FAST. Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi Dan Komputer), 9(2), 203-207.

Aldo, D., Habibie, D. R., & Susie, S. (2021). Metode FAST Untuk Pembangunan Sistem Inventory. INOVTEK Polbeng-Seri Informatika, 6(2), 211-221.

Ariani, F. (2019). Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Dengan Metode Framework for the Application System Thinking (Fast). INTI Nusa Mandiri, 14(1), 21-26.

David, D. (2020). Rancang Bangun Sistem Aplikasi Penitipan Hewan Berbasis Android (Doctoral dissertation, Prodi Sistem Informasi).

Elsera, M. (2018). Portal publikasi jurnal karya ilmiah program studi sistem informasi FTK Universitas Harapan berbasis web dengan metode fast (framework for the application of systems thinking). Buletin Utama Teknik, 14(1), 35-40.

Rachmatullah, R., Kardha, D., & Yudha, M. P. (2020). Aplikasi E-Commerce Petshop dengan Fitur Petpedia. Go Infotech: Jurnal Ilmiah STMIK AUB, 26(1),

Sari, M. P., Setiawansyah, S., & Budiman, A. (2021). Perancangan Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan Menggunakan Metode Fast (Framework for the Application System Thinking) (Studi Kasus: Sman 1 Negeri Katon). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 69-77.

Sari, A. O., & Nuari, E. (2017). Rancang Bangun Sistem Informasi Persediaan Barang Berbasis Web Dengan Metode Fast (Framework For The Applications). Jurnal PILAR Nusa Mandiri, 13(2), 261-266.

Sarwindah, S., & Yanuarti, E. (2020). Pengembangan Prototype Sistem E-Commerce pada Ajun Elektronik dengan Metode FAST. Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi dan Komputer), 9(2), 281-288.

Downloads

Published

2024-03-06