EVALUASI SISTEM PROTEKSI KEBAKARAN BANGUNAN GEDUNG RUSUNAWA UNIVERSITAS PERJUANGAN KOTA TASIKMALAYA

Authors

  • Cindy Sri Ratnasari Fakultas Teknik, Universitas Perjuangan Tasikmalaya
  • Agi Rivi Hendardi Fakultas Teknik, Universitas Perjuangan Tasikmalaya
  • Ade Rizki Nurmayadi Fakultas Teknik, Universitas Perjuangan Tasikmalaya

DOI:

https://doi.org/10.36423/jitsi.v4i2.1668

Keywords:

Fire Protection System

Abstract

Abstract—The ability of a building to mitigate the possibility of a fire through the readiness of available protection systems, the capability of personnel to handle fire disasters, and the involvement of all parties ensures that fire incidents, which can occur anytime and anywhere, are prevented.the Rusunawa (Simple Rental Flats) building at Perjuangan University Tasikmalaya is particularly important, especially for female students of the university, as it serves as their residence. Moreover, the potential for fire in Rusunawa is quite high, considering the presence of easily flammable materials and sources that can trigger a fire, such as electrical short circuits. The methods used are qualitative descriptive and quantitative descriptive methods. The evaluation results of the fire protection system at the Rusunawa building of Perjuangan University Tasikmalaya regarding fire risk based on site completeness produced an average score of 21.94, which is 87.76% in the Good (B) category, the life-saving facilities produced an average score of 23.19, which is 92.76% in the Good (B) category, The active protection system produced an average score of 12.75, which is 51% in the Fair (C) category, the passive protection system produced an average score of 19.06, which is Fair (C) category, in according with the applicable regulations.

Keywords — Fire Protection System.

Abstrak—Kemampuan sebuah bangunan dalam mengatasi kemungkinan terjadinya kebakaran melalui kesiapan sistem proteksi yang tersedia, petugas bisa menangani bencana kebakaran, dan semua pihak yang terlibat sehingga bisa terhindar dari peristiwa kebakaran yang bisa terjadi kapan saja dan dimana saja. Gedung Rusunawa (Rumah Susun Sederhana Sewa) di Universitas Perjuangan Tasikmalaya merupakan bangunan yang cukup penting terutama untuk Mahasiswi Universitas Perjuangan Tasikmalaya karena berfungsi sebagai tempat untuk dihuni. Selain itu, potensi terjadinya kebakaran di Rusunawa cukup besar, dilihat dari banyaknya bahan-bahan yang mudah terbakar dan sumber-sumber yang dapat menimbulkan kebakaran seperti hubungan arus listrik. Metode yang digunakan yaitu metode deskriptif kualitatif dan metode deskriptif kuantitatif. Hasil evaluasi dari sitem proteksi kebakaran bangunan Gedung Rusunawa Universitas Perjuangan Tasikmalaya terhadap resiko kebakaran berdasarkan kelengkapan tapak menghasilkan nilai rata-rata sebesar 21.94 yaitu 87.76% dalam kategori Baik (B), sarana penyelamatan jiwa menghasilkan nilai rata-rata 23.19 yaitu 92.76% dalam kategori Baik (B), sistem proteksi aktif menghasilkan nilai rata-rat 12.75 yaitu 51% dalam kategori Cukup (C), dan sistem proteksi pasif menghasilkan 19.06 yaitu 76.24% dalam kategori Cukup (C), serta hasil dari nilai keandalan sistem keselamatan sebesar 76.94% dalam kategori Cukup (C) yang disesuaikan dengan aturan yang berlaku.

Kata kunci —  Sistem Proteksi Kebakaran

References

Andayani, K., & Subangi, L. (2020). Tingkat kesiapan gedung cagar budaya filately dalam menghadapi bahaya kebakaran. Akselerasi: Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, 2(1).

Anwar, H. A. (2023). Evaluasi Sistem Proteksi Pasif terhadap Bahaya Kebakaran pada Gedung Private Care Center (PCC) Makassar= Evaluation of Passive Fire Protection System in Private Care Center (PCC) Makassar. Universitas Hasanuddin.

Ashari, M. L., Putra, F. T. A., Annaufal, S. S., & Yudistiro, A. H. (2023). Analisis Sistem Proteksi Kebakaran Aktif dan Sarana Penyelamatan Jiwa di Pabrik Susu. IJESPG (International Journal of Engineering, Economic, Social Politic and Government), 1(4), 45–50.

Brianita, T. (2019). Pelaksanaan pemenuhan hak penghuni Rusunawa Jurug atas asas yang aman, sehat dan layak huni.

Dewi, K. R., & Firdaus, A. (2023). Evaluasi System Fire Protection Pada Rumah Sakit Jantung dan Pembuluh Darah Paramarta Bandung. Prosiding FTSP Series, 62–72.

Harianja, E. S., Torua, M. L., & Hasibuan, A. S. (2020). Analisis Penerapan Sistem Proteksi Kebakaran Aktif Dalam Upaya Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran Di PTPN IV Unit PKS Pabatu, Serdang Bedagai. Journal of Healthcare Technology and Medicine, 6(2), 1020–1030.

Husna, I., & Akhmad, E. P. A. (2020). Analisis sistem tanggap darurat kebakaran di lapangan penumpukan terminal petikemas PT. Nilam Port Terminal Indonesia Tanjung Perak Surabaya.

Panja, H. (2020). Penerapan Sarana Alat Pemadam Api Ringan (APAR) di Pusat Perbelanjaan Mall. HIGEIA (Journal of Public Health Research and Development), 4(2), 280–290.

Putri, N. A., Martono, M., Mawardi, M., Setyono, K. J., & Sukoyo, S. (2019). Analisis Sistem Proteksi Kebakaran Sebagai Upaya Pencegahan Kebakaran. Bangun Rekaprima, 5(2), 59–69.

Reza, M., Sasmita, A., & Sadewo, E. L. (2020). Analisis Sistem Proteksi Kebakaran Gedung Laboratorium Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Riau. Jurnal Kajian Teknik Mesin, 5(1), 22–28.

Ruzwardy, D., Harahap, J., & Syahran, H. P. (2023). ANALISIS SISTEM PROTEKSI KEBAKARAN PADA GEDUNG LABORATORIUM MULTIFUNGSI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI AR-RANIRY KOTA BANDA ACEH. LINGKAR Journal of Environmental Engineering, 4(1), 45–56.

Sari, M. L., & Sukwika, T. (2020). Sistem Proteksi Aktif Dan Sarana Penyelamatan Jiwa Dari Kebakaran Di Rsud Kabupaten Bekasi. Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada: Health Sciences Journal, 11(2), 190–203. https://doi.org/10.34305/jikbh.v11i2.184

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Cindy Sri Ratnasari, Hendardi, A. R., & Nurmayadi, A. R. (2024). EVALUASI SISTEM PROTEKSI KEBAKARAN BANGUNAN GEDUNG RUSUNAWA UNIVERSITAS PERJUANGAN KOTA TASIKMALAYA. JITSi : Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, 4(2), 91–97. https://doi.org/10.36423/jitsi.v4i2.1668

Issue

Section

Articles